05 April 2010

1. Buatlah format Surat Undangan Rapat yang mengundang seluruh dosen SI FE jurusan Akuntansi pada acara Seminar Nasional yang akan dilaksanakan tanggal 28 April 2010 di Auditorium Universitas Gunadarama gedung 4 lantai 6 Depok jam 09.00

Universitas Gunadarma
Jalan
Bekasi, Jawa Barat


Bekasi, 13 Maret 2010
Kepada :
Yth. Seluruh Dosen SI FE
Jurusan Akuntansi
Universitas Gunadarma

Dengan hormat,

Kami mengharapkan agar Bapak/Ibu Dosen dapat menghadiri Undangan Rapat yang akan dilaksanakan pada :

Hari/tanggal : Rabu, 28 April 2010
Waktu : 09.00 – selesai
Tempat : Auditorium Universitas Gunadarma gedung 4 lantai 6
Depok, (Nama Kota)
Acara : Seminar Nasional

Demikianlah Surat Undangan Rapat tersebut, diharapkan kedatangan Bapak/Ibu Dosen agar dapat datang tepat waktu.
Atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapan terima kasih.






Hormat kami



Anita Sekretaris


2. Berikanlah contoh dalam kalimat beberapa penghubungan makna seperti sinonim, hiponimi, homonimi, polisemi dan antonimi.

a. Sinonim
I. Nafsu
“Nafsu makan adik bertambah karena adik minum suplemen”
II. Hasrat
“ Anita sangat berhasrat ingin menjadi langsing maka itu dia berusaha diet”

b. Hiponimi
Contohnya Unggas :
1. Itik
“ Omset penjualan anak itik Pak Tarmin sudah kenegara tetangga seperti Malaysia dan Thailand”
2. Ayam
“ Flu burung mengakkibatkan banyak ayam-ayam pak Ricky mati”

3. Bebek
“ Rick sedang makan bebek goring”

c. Homonimi
Contohnya : Bulan
I. Bulan ini kakakku akan menikah
II. Mala mini bulan bersinar ndengan indahnya

d. Polisemi
Contohnya : Tangan
1. Tangan Kanan
“ Pak Ricky adalah tangan kanan Ibu Anita”
2. Tangan Panjang
“ Sejak masih duduk dibangku Sekolah Dasar, Ricky terkenal dengan tangan panjang”

e. Antonimi
Contohnya : Suka dan Duka
“ Ricky selalu bersama Anita saat suka dan dukanya